5 CARA CEK LOKASI PENEMPATAN PPPK TERBARU
5 CARA CEK LOKASI PENEMPATAN PPPK TERBARU |
Berikut ini cara mengetahui penempatan PPPk terbaru dan bagaimana jika cara mengetahui penempatan pppk.
1. Website myASN
Untuk mengetahui penempatan dan NIP kita dimana silakan Klik
Lupa Pasword. Silakan NIP dan email yang terdaftar di SIASN
Jika Gagal berarti belum terbit.
Jika NIP belum di temukan silakan masukan dan tambahkan satu nomer dibelakang dari 1 sampai 9 sampai ketemu NIP yang di cari. Terpenting emailnya sudah terdaftar sampai ketemu.
Begitu cara mencari NIP atau sampai tunggu proses penetapan NIP selesai di terbitkan.
Bagaimana jika NIP sudah terbit ? Tinggal masukan NIP dan Gmail.
Jika ingin mengganti pasword nanti terdapat keterangan mengganti pasword pada laman website.
- pasword minimal 6 karakter xab menggunakan minimal 1 huruf besar dan 1 angka.
- Silakan cek email yang sudah mengirimkan di email.
- Masukan token ke reset pasword.
2. Login akun SSO untuk mengetahui Penempatan.
Silakan masukan data ke my ASN.
Klik Edit Profil.
Nanti terdaftar satuan Kerja pada Si ASN. Akan terdapat dimana kalian akan di tempatkan. Saat Ini adalah proses dalam penerbitan NI PPPK sehingga belum terbit NIP. Jika sudah ada NIP silakan lakukan Pengecekan NIP dan penempatan nya dimana.
3. Di Portal Guru Honorer
Cara pertama yaitu dengan melihat melalui portal guru honorer, Anda dapat mengunjungi tautan berikut ini https://gurupppk.kemdikbud.go.id/
Untuk saat ini apabila Anda membuka portal tersebut memang belum ada hasil pengumumannya, namun dalam rentang waktu 6- 15 Desember 2023 yang merupakan jadwal pengumuman kelulusan akan ada link untuk melihat hasilnya.
Apabila melihat lihat tahun sebelumnya akan tampil link “Hasil Pengumuman Kelulusan PPPK Guru”, silahkan langsung saja anda klik.
Untuk melihat hasilnya nanti Anda diminta untuk mengisi NIK, nomor peserta (diisi hanya angka saja, tanpa strip) serta mengisi kode capta.
Klik “Cari”. Menunggu beberapa waktu nanti akan tampil lengkap keterangan dimana Anda akan ditempatkan.
Mulai dari Nama sekolah, Nama jabatan, hingga Hasil “Lulusan dan mengisi formasi”.
4. Di Website Instansi
Cara ketiga ini bisa Anda coba untuk melihat penempatan PPPK guru tahun 2023. Anda bisa mengecek melalui website instansi masing masing.
Dengan memasukan kata kunci dalam mesin pencarian google bkd (daerah Anda)
Kemudian silahkan anda klik link yang paling atas, apabila memang sudah waktu pengumuman akan tampil hasil penempatan instansi Anda.
5. Melalui akun SSCASN masing- masing
Ini menjadi cara kedua untuk mengetahui kelulusan dan penempatan Anda, yaitu melalui akun SSCASN masing- masing.
Anda dapat mengeceknya dalam rentang waktu tanggal 6- 15 Desember 2023, melalui tautan berikut ini https://daftar-sscasn.bkn.go.id/login .
- Silahkan masukan NIK dan password akun anda masing- masing.
Nanti akan muncul pengumuman seperti berikut ini:
- Selamat {nama} Anda lulus Seleksi PPPK Guru tahun 2023
- Terimakasih anda telah melakukan pengisian Daftar Riwayat Hidup
Prioritas: P1
Lokasi Penempatan: SD Negeri Kedunggudel 2
Dan informasi lengkap mengenai perolehan nilai hasil seleksi kompetensi, mulai dari nilai wawancara, manajerial, sosiokultural, hingga total nilai.